Prosedur Daftar Ulang

PROSEDUR DAFTAR ULANG

  1. Pendaftaran Ulang dapat dilakukan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.
  2. Calon mahasiswa yang mengikuti tes tertulis, Virtual Account/kode pembayaran dapat dilihat sesuai dengan jadwal pengumuman yang sudah ditentukan. 
  3. Setelah calon mahasiswa melihat dan mendapatkan virtual account, calon mahasiswa membayar uang SPP di Bank yang sudah dipilih dengan menunjukkan kode virtual account tersebut.
  4. Calon Mahasiswa membayar Biaya Administrasi Sebesar Rp.5.000 di Setorkan ke Rekening BNI No. : 674454855 (Bukti Setor dibawa ketika melakukan Pendaftaran Ulang)
  5. Selanjutnya setelah melakukan pembayaran calon mahasiswa melakukan daftar ulang ke Panitia PMB di Gedung Serbaguna Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh dengan Jadwal yang sudah di tentukan
  6. Kelengkapan yang harus dibawa ketika melakukan pendaftaran Ulang
  • Legalisir Ijazah SMA/SMK Sederajat (Surat Keterangan Lulus dan daftar nilai bagi pendaftar lulusan tahun 2019) masing-masing 2 rangkap
  • Legalisir SKHU 2 rangkap
  • Fotocopy KK 2 rangkap
  • Fotocopy KTP 2 rangkap
  • Pas Foto 3 x 4 dan 4 x 6 masing-masing 2 Lembar
20 Mei 2019, 11:28:41

Kami siap membantu anda

Apabila kamu memiliki kendala atau pertanyaan. Silakan hubungi kami atau dapat juga membaca Petunjuk Pendaftaran terlebih dahulu

Butuh Bantuan? Hubungi Kami!